Bimbingan Teknis Peningkatan Kompetensi Petugas Perpustakaan

Blog
Silahkan Login menggunakan NIP (ASN) atau NIK (Non ASN)
Jika Belum Terdaftar, Silahkan Registrasi Pada E-Diklat Untuk Masuk ke Modul Pelatihan.

Manajemen perpustakaan adalah proses mengatur, mengarahkan, membimbing, dan mengendalikan Sumber Daya Perpustakaan (SDP) agar dapat bekerja sesuai dengan tujuan, fungsi, dan tugas perpustakaan. 
Manajemen perpustakaan memiliki beberapa peran, diantaranya: Melakukan perencanaan, Pengorganisasian, Pengarahan, Pemantauan kegiatan