Coaching Aplikasi ELearning MojokertoPINTER
| Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia | |
| Pemerintah Kota Mojokerto | |
| Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia | |
| 3492 |
Aplikasi E-Learning #MojokertoPINTER adalah sebuah platform pengembangan kompetensi bagi aparatur Pemerintah Kota Mojokerto yang digunakan untuk menyelenggarakan berbagai macam bentuk pengembangan kompetensi aparatur baik metode synchronous maupun asynchronous. #Mojokerto PINTER merupakan sebuah tagline pengembangan kompetensi bagi aparatur Pemerintah Kota Mojokerto yang memiliki tujuan untuk mewujudkan aparatur pemerintah yang Productive, Innovative, well Trained and Educated serta Responsible. Platform E-Learning #MojokertoPINTER dapat dimanfaatkan oleh seluruh Perangkat Daerah/Unit Kerja untuk menyelenggarakan pelatihan-pelatihan mandiri maupun teragenda.
